Primbon Bali Agung
Pustaka Warisan Budaya Leluhur

Ramalan Bintang 26 Desember 2004 | Ramalan Bintang Menurut Primbon

Tanggal Lahir Anda:


RAMALAN BINTANG CAPRICORN
Kelahiran 26 Desember 2004
  • Simbul
    Kambing/Makara
  • Kesehatan
    Sewaktu anak-anak sampai berumur 7 tahun kesehatannya kurang baik, sering sakit-sakitan, biasanya terkena pilek, batuk, perut kembung. Namun seiring dengan bertambahnya umur kesehatannya semakin membaik. Oleh karena itu, kesehatannya perlu diperhatikan sampai mencapai umur dewasa. Apabila masa sakit-sakitan telah dilewati maka selanjutnya akan tahan dengan berbagai macam penyakit sehingga dapat mencapai umur panjang.
  • Karakter
    Senang berpura-pura segan, namun sebenarnya ingin menonjol. Suka menyendiri, kadang-kadang ragu-ragu dan curiga. Akan tetapi bila keputusannya sudah diambil pendiriannya kuat. Senang dipuji sesuai dengan kecakapannya. Berani bertanggung jawab, ulet dan pandai dalam perhitungan untung rugi. Cendrung kepada kekolotan dan suka pada tradisi. Hemat dan sedikit pelit, namum suka menolong orang yang perlu ditolong. Ulet dalam bekerja. Kelemahannya, pemarah, mudah tersinggung, biasanya memikirkan kesulitan secara mendalam. Sukar memaafkan orang yang telah ingkar janji.
  • Pekerjaan
    Wartawan, pengarang, diplomat (politik), pemimpin, pendidik, pemain drama, pedagang. Untuk wanita bekerja di rumah sakit, model, kantor dagang dan pemerintahan.
  • Jodoh
    Seyogyanya orang yang pandai memberi kegembiraan kepadanya antara lain orang yang berbintang Virgo, Taurus, dan Libra.
  • Hari
    Sabtu
  • Warna
    Hijau tua
  • Batu
    Batu Agaat, Onyx putih, dan Biduri bulan.
  • Angka
    8 atau angka yang digabungkan menjadi 8, misalnya 35, 53, 71, dst.

Makna Ular Masuk ke Rumah Anda di Malam Hari

Bila ada ular berbisa masuk pada siang hari, bermakna dalam waktu dekat di rumah itu akan ada yang meninggal.

Bila ada ular berbisa masuk ke dalam rumah pada malam hari, bermakna akan...Info detail

Arti Suara Cecak

Sementara itu kalau cecak berbunyi saat kita sedang membicarakan sesuatu maka itu pertanda bahwa apa yang kita bicarakan adalah benar adanya. Sedangkan kalau cecak berbinyi saat atau begitu kita selesai sembahnyang maka itu suatu pertanda bahwa sembahnyang serta doa kita akan terkabulkan.

Menurut arah darimana datangnya suara cecak itu, maka maknanya dapat ditapsirkan sebagai berikut:...Selengkapnya

Desember 2004
Minggu
5
26
2
Senin
6
3
Selasa
7
4
Rabu
1
8
5
Kamis
2
9
6
Jumat
3
7
Sabtu
4
1
8