Primbon Bali Agung
Pustaka Warisan Budaya Leluhur

Shio, ELemen 19 Mei 2007 | Ramalan Elemen Shio Terbaru dan Terlengkap
Elemen
Ingin tahu Elemen Shio Anda, klik disini
RAMALAN ELEMEN API
  • Elemen Api
    Secara umum, elemen Api mempunyai kepercayaan diri, kepemimpinan dan kepribadian yang kuat. Orang yang lahir di bawah elemen Api akan melihat dan mendengar. Mereka aktif, komunikatif, percaya diri dan sangat mampu menjaga diri. Kekuatan: Spontan, serba bisa, karismatik dan menarik. Sangat cerdas dan berpengetahuan. Mempunyai hasrat yang kuat dan antusias. Keinginan dan motivasi diri yang tinggi, mempunyai jiwa petualang. Suka tantangan dan berani menanggung risiko. Ekspresif dan memiliki keahlian berpidato, sebagai motivator, dapat menginspirasi orang lain untuk bertindak produktif, Kreatif, inovatif, dan tegas. Dilahirkan untuk menjadi seorang pemimpin.   Kelemahan: Tidak suka sendirian, dan akan mencari perhatian. Tidak suka diam dan tidak sabar, kurang sensitif dan kurang pengertian, dan terkadang bisa manipulatif. Rentan terhadap perubahan suasana hati, terlalu agresif dan mendominasi. Cendrung buru-buru dan kurang pertimbangan.

Makna Anjing Melolong di Tengah Malam

Bila anjing peliharaan melolong sepanjang malam, bermakna sebagai tanda bahwa kita akan mendengar kabar yang kurang baik, dimana salah satu famili atau kita ada yang sakit atau tertimpa musibah.

Bila anjing melolong seperti sedang menangis tepat jam 24.00 tengah malam, bermakna...Info detail

Cara Agar Tuyul Tidak Masuk ke Rumah Anda

Tuyul adalah sejenis makhluk halus yang berwujud anak-anak, tuyul ini bisa dimanfaatkan atau diperintahkan oleh pemiliknya (pemeliharanya) untuk mencuri uang. Dalam mencuri uang, tuyul mempunyai ciri khas dimana dia tidak pernah mencuri uang dalam jumlah besar pada satu tempat namun mencicil sedikit-sedikit dan melakukannya di banyak tempat.

Dianjurkan untuk menanam jenis tanaman berikut ini untuk menangkal tuyul masuk rumah...Selengkapnya